Survey itu menyebutkan, satu dari tiga responden kehilangan ponsel atau tidak sengaja merusak ponselnya sendiri saat berada di dalam toilet. Sebanyak 19% kasus karena ponselnya tercebur ke WC. Selain itu, sebanyak 55% tidak sengaja menghilangkan nomor kontak ponselnya sendiri.
Dari jumlah itu, 37% responden yang kehilangan nomor kontak, dengan mudah mendapatkan backup-nya secara online. Sedangkan sebanyak 43% merasa itu tidak masalah, karena ponsel mereka tidak digunakan untuk menelepon, melainkan untuk main game dan menjalankan aplikasi.
0 Response to "Waspadalah Jika Bawa HP ke Dalam WC"
Post a Comment